Download Soal UN (Ujian Nasional) SMA Komplit [Naskah Asli]

kumpulan soal ujian nasional sma komplit naskah asli
Siapa yang tidak ingin lulus ujian, terlebih bagi siswa SMA yang ingin melanjutkan belajarnya di tingkat selanjutnya. Menghadapi ujian tanpa ada persiapan ibarat ingin berperang tanpa mempersiapkan senjata. Walau BSNP setiap tahun mengeluarkan kisi-kisi ujian nasional, tetap saja muncul soal yang tidak kita prediksi.

Maka persiapan yang matang dengan mempelajari ulang semua materi dari kelas X hingga kelas XII bagi siswa SMA menjadi mutlak adanya. Ditambah lagi mencoba latihan-latihan soal sehingga siswa memiliki ketrampilan tersendiri dalam menyelesaikan soal-soal nantinya.

Maka pada kesempatan ini, pustaka madrasah akan membagikan soal-soal UN (ujian nasional) SMA dari berbagai macam mata pelajaran yang dapat Anda download secara gratis dari tahun ke tahun dengan naskah asli. Ya, naskah asli hasil scan sehingga dapat dipastikan 100% orisinal dan diujikan. Silahkan download soal-soal tersebut berdasarkan program yang diambil, baik program IPA ataupuan program IPS.

1. Download Soal UN SMA Tahun 2017


2. Download Soal UN SMA Tahun 2016


3. Download Soal UN SMA Tahun 2015

  • Matematika IPA
  • Matematika IPS
  • Fisika
  • Kimia
  • Biologi
  • Ekonomi
  • Geografi
  • Sosiologi
  • Bahasa Indonesia
  • Bahasa Inggris


4. Download Soal UN SMA Tahun 2014

Jika dari soal ujian nasional di atas yang masih kosong linknya atau Anda ingin mendapatkan soal ujian dari jenjang pendidikan lainnya, Anda dapat mendapatkannya di GUDANG MADRASAH. Untuk tahun sebelumnya, silahkan lihat:


Demikian soal-soal ujian nasional SMA/MA dari berbagai macam mata pelajara komplit dengan naskah original atau asli. Semoga bermanfaat.
Jika kesulitan untuk mendownload, silahkan baca petunjuk disini: Cara Mendownload

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel